PEMERIKSAAN KADAR ASAM ASETAT DALAM CUKA
A.
TUJUAN
Siswa dapat
memeriksa kadar asam asetat dalam cuka
B.
ALAT DAN BAHAN
1.
Alat-alat 2.
Bahan
- pipet gondok 1 - cuka dapur 25%
- erlemeyer 3 - larutan NaOH 0,1 M
- buret 1 - fenolftalein
- statif dan klem 1
- corong 1
C.
CARA KERJA
1. Ambilah
10 ml cuka dengan pipet gondok, dan masukkan pada erlemeyer serta tambahkan fenolftalein
sebanyak 2 tetes.
2. Isilah
buret yang telah terpasang pada statif dengan larutan NaOH 0,1M.
3.
Titrasi larutan cuka dalam erlemeyer dengan
larutan NaOH dari buret.
4. Hentikan
titrasi ketika tepat terjadi perubahan warna indikator menjadi merah muda.
5. Catat
volume larutan NaOH yang dipakai titrasi.
5. Lakukan
3 kali eksperimen titrasi tersebut.
D.
PENGAMATAN
Percobaan
|
Volume larutan NaOH
|
1
|
|
2
|
|
3
|
|
Rata-rata
|
|
E. KESIMPULAN
Hitunglah konsentrasi asam asetat dalam
cuka dapur :
- berdasarkan eksperimen
- menurut label pada botol